Selasa, 03 Mei 2011

Menyatakan cinta

untuk menyatakan cinta pada orang yang saya suka biasanya saya menggunakan puisi,, hehehe peace
ini adalah salah satunya !!

Haruskah aku membandingkan hari libur saat bersamamu
Untuk lebih menghiasi dan bersuka-cita bersama
Maafkan
 aku
Aku bukanlah William Shakespeare
Dan juga bukan Khalil Gibran
Yang bisa berkata-kata seperti itu

Aku di sini tidak untuk berkata-kata indah
Mungkin tepatnya aku kehabisah kata-kata
Aku sangat berharap ku punya kata-kata terindah yang bisa ku ucapkan padamu
Karna jika aku punya akan ku katakan,, tapi.........

Kau tahu berapa besar perasaanku padamu
Skarang sedikit dari itu berasal dari senyummu 
Pada intinya aku ingin mengatakan bahwa
Kau membuat ku menjadi orang yang lebih baik
Diriku sendiri
Dan karna smua itu
Smua yang kumiliki tidaklah berarti apa-apa
Kaulah segalanya
Aku hanyalah anak bodoh yang tidak mengerti
Aku tak tahu mana kata-kata yang benar
Sempurna
Indah
Kaulah segalanya bagiku..................

maukah kau membuatku menjadi lebih baik lagi, dengan menjadi kekasihku...